Ikuti Kami :
Ikuti Kami :
DIGITAL SCHOOL
SEKOLAH KRISTEN KALAM KUDUS PADANG
Home Informasi Devosi SMA

Devosi SMA | Day 30 - April

yansen - 30 April 2021
Total Dilihat : 716
Share Via :

Devosi : Jumat, 30 April 2021
Bacaan Alkitab : Kejadian 2:7, Amsal 22:4, Mazmur 36:10, Yohanes 17:3 & Yohanes 11:25-26

     

     Bacalah Kejadian 2:7. Manusia pertama menjadi makhluk yang hidup ketika Allah mengembuskan napas hidup ke dalam dirinya. Kehidupan jasmani adalah karunia dari Allah. Kemampuan untuk bernapas, berjalan, berpikir, dan tertawaadalah karunia-karunia yang menakjubkan dari Allah. Allah tidak hanya menganugerahkan kehidupan jasmani, Dia juga memberikan kehidupan rohani Kehidupan rohani adalah ke mampuan untuk bersekutu dengan Allah. Orang-orang yang memiliki kehidupan rohani tahu bahwa mereka adalah sahabat Allah, bukan musuh. Memiliki hubungan yang benar dengan Allah berarti memiliki kehidupan rohani. Bacalah Amsal 22:4 dan Mazmur 36:10. 
     Allah juga memberikan hidup yang kekal, hidup yang berlangsung selamanya dan benar-benar bahagia dan baik. Bacalah Yohanes 17:3 dan Yohanes 11:25-26. Di dalam kovenan pertama-Nya dengan manusia. Allah menjanjikan tiga jenis kehidupan - jasmani, rohani, dan kekal, jika Adam mau menaati perintah Allah. 

     

     * Selamat menjalankan devosi pagi :)
     Renungan bisa diakses pada video youtube di bawah ini ya...
     God bless all !


Source : Renungan Keluarga berdasarkan Katekismus Singkat Westminster
Membentuk Hati - Mendidik Akal Budi | Starr Meade



Note : Tuliskan 1 pesan singkat yang kamu dapatkan dari devosi hari ini pada kolom komentar ini :)


KOMENTAR
Berikan Komentar
Oleh May Shinta Dewi 04 Mei 2021
Allah menjanjikan tiga jenis kehidupan - jasmani, rohani, dan kekal, jika manusia mau menaati perintah Allah.
Oleh Diah 03 Mei 2021
Memiliki hubungan yang benar dengan Allah berarti memiliki kehidupan rohani.
Oleh Bill Joshua Halim 03 Mei 2021
Allah juga memberikan hidup yang kekal, hidup yang berlangsung selamanya dan benar-benar bahagia dan baik.
Oleh perrni yuliana laoli 03 Mei 2021
Allah memberikan hidup yang kekal, hidup yang berlangsung selamanya dan benar-benar bahagia dan baik.
Oleh Yelni Zebua 03 Mei 2021
Memiliki hubungan yang benar dengan Allah berarti memiliki kehidupan rohani.
Oleh fiktorli halawa 03 Mei 2021
Di dalam kovenan pertama-Nya dengan manusia. Allah menjanjikan tiga jenis kehidupan - jasmani, rohani, dan kekal, jika Adam mau menaati perintah Allah.
Oleh Des Talenta 03 Mei 2021
Allah memberikan hidup yang kekal, hidup yang berlangsung selamanya dan benar-benar bahagia dan baik.
Oleh ananda gulo 03 Mei 2021
Orang-orang yang memiliki kehidupan rohani tahu bahwa mereka adalah sahabat Allah, bukan musuh. Memiliki hubungan yang benar dengan Allah berarti memiliki kehidupan rohani.
Oleh chandra juaja siahaan 03 Mei 2021
Kemampuan untuk bernapas, berjalan, berpikir, dan tertawaa dalah karunia-karunia yang menakjubkan dari Allah
Oleh Dermawan 30 April 2021
Mari menjaga agar hidup jasmani dan rohani kita tetap sehat
Informasi Terkait