Ikuti Kami :
Ikuti Kami :
DIGITAL SCHOOL
SEKOLAH KRISTEN KALAM KUDUS PADANG
Home Informasi Devosi KB-TK

Devosi KB-TK | Day 30 - April

yansen - 30 April 2021
Total Dilihat : 397
Share Via :

Devosi : Jumat, 30 April 2021
Bacaan Alkitab : 
Filipi 1:3
Aku mengucap syukur kepada Allahku setiap kali aku mengingat kamu.


Terima Kasih Untuk Teman-teman

     Jack sedang melambaikan salam perpisahan kepada teman-temannya. Mereka selesai bermain bersama. Bahkan walaupun mereka pulang ke rumah, Jack masih merasa gembira tentang teman-temannya. Dia dapat mendoakan mereka dan mengucap syukur kepada Allah atas mereka. Apakah kamu memiliki teman-teman yang dengannya kamu ingin bermain bersama? Bahkan ketika kamu tidak bersama dengan mereka, ingatlah untuk mendoakan mereka. Ucapkan terima kasih kepada Allah untuk teman-temanmu.

     Doaku : Allah, aku berterima kasih untuk teman-temanku bahkan ketika waktu bermain kami berakhir.



Source : Renungan Satu Tahun untuk Anak-anak Prasekolah
Little Blessing 
Ditulis oleh Crystal Bowman | Ilustrasi oleh Elena Kucharik


KOMENTAR
Berikan Komentar
Belum ada Komentar
Informasi Terkait