Ikuti Kami :
Ikuti Kami :
DIGITAL SCHOOL
SEKOLAH KRISTEN KALAM KUDUS PADANG
Home Informasi Devosi KB-TK

KEJUTAN SANG GEMBALA

Daftin - 03 Agustus 2022
Total Dilihat : 262
Share Via :

Devosi KB-TK : Rabu, 3 Agustus 2022
Bacaan Alkitab : 
Lukas 2:8 & 10-11

Di daerah itu ada gembala-gembala yang tinggal di padang..... Lalu kata malaikat itu kepada mereka: "Jangan takut. sebab sesungguhnya aku memberitakan kepadamu kesukaan besar untuk seluruh bangsa: Hari ini telah lahir bagimu Juruselamat, yaitu Kristus, Tuhan di kota Daud'

KEJUTAN SANG GEMBALA

     Dapatkah kamu bayangkan seperti apakah perasaan para gembala itu? Mereka sedang berada di luar saat tengah malam mengawasi domba-domba mereka. Mereka mungkin lelah dan kedinginan dan mungkin sedikit bosa. Kemudian, tiba-tiba seorang malaikat muncul! Ia memberikan kabar yang paling luar biasa dalam sejarah kepada mereka. Anak Allah, Yesus, sudah dilahirkan! Kadang-kadang kita lupa betapa menggumkan Allah memperhatikan kita dengan memberikan Anak-Nya yang tunggal untuk hidup di bumi bersama kita. Tetapi Ia sungguh melakukannya. Dan hal itu benar-benar perlu dirayakan!

"Kabar baik datang ketika gembala mengawasi domba-domba di malam gelap. Anak Allah dilahirkan ketika kebanyakan orang sedang terlelap"


Source : Renungan Satu Tahun untuk Anak-anak Prasekolah 2
Little Blessings

Ditulis oleh Carla Barnhill | Ilustrasi oleh Elena Kucharik.


KOMENTAR
Berikan Komentar
Belum ada Komentar
Informasi Terkait