Ikuti Kami :
Ikuti Kami :
DIGITAL SCHOOL
SEKOLAH KRISTEN KALAM KUDUS PADANG
Home Informasi Devosi KB-TK

Sentuhan Dokter

Daftin - 26 Juli 2022
Total Dilihat : 289
Share Via :

Devosi KB-TK : Selasa 26 Juli 2022
Bacaan Alkitab : Markus 2:17

Bukan orang sehat yang memerlukan tabib, tetapi orang sakit, Aku datang bukan untuk memanggil orang yang benar, melainkan orang berdosa

Sentuhan Dokter

     Bagaimana perasaanmu ketika kamu sakit tenggorokan dan demam? Sangat tidak enak, bukan? Ketika kamu sakit, kamu - dan orangtuamu - senang karena dokter tahu obat yang tepat untuk membuat kamu lebih baik. Yesus memberi tahu kita bahwa, sama seperti seorang dokter, Ia datang untuk menolong mereka yang membutuhkan Dia. Ketika kamu sakit, kamu memerlukan dokter. Dan ketika kamu menyadari kamu memerlukan pertolongan, Yesus ada disana untuk mengampuni kamu dan menolong kamu.

   "Obat mungkin membuatmu merasa baik seperti baru, Tetapi hanya Yesus yang bisa mengampuni!"



Source : Renungan Satu Tahun untuk Anak-anak Prasekolah 2
Little Blessings

Ditulis oleh Carla Barnhill | Ilustrasi oleh Elena Kucharik.


KOMENTAR
Berikan Komentar
Belum ada Komentar
Informasi Terkait