Setelah Petrus menyangkal Apa Jawabnya
Tuhan Yesus, ia sangat sedih, saat
itu Petrus menangis dengan keras
karena ia sudah menyangkal Tuhan
Yesus seperti yang Tuhan sudah
peringatkan. Setelah Tuhan Yesus
disalib dan dikuburkan maka Petrus
merasa tidak ada harapan lagi. Di
dalam hatinya ia dikejar perasaan
bersalah.
Tapi semua kesulitan ini berubah
ketika ia bertemu Tuhan Yesus. Tuhan
Yesus bertanya kepada Petrus sampai
tiga kali, apakah Petrus mengasihiNya. Dan Petrus pun menjawab
bahwa ia mengasihi Tuhan. Kasih
yang sejati kepada Tuhan itu harus
diuji dan ketika sudah melewati
ujian, maka kasih itu akan menjadi
kekuatan untuk kita mengikut Tuhan
dan menolak godaan si jahat.
Setelah perjumpaannya
kembali dengan Tuhan Yesus, Petrus
kembali melayani Tuhan Yesus
seumur hidupnya sampai bahkan
rela mati di salib terbalik. Kasihnya
kepada Kristus, memimpinnya untuk
mengikut Tuhan sampai akhir. Mari
kita baca I Yohanes 2 : 5.
Mari renungkan : 1. Mengapa kasih kepada Tuhan harus
diuji ?
Selamat menjalankan devosi :) God bless all !
KOMENTAR
Berikan Komentar
Oleh Jesslin Belvania Gazali21 September 2022
1. Karena kasih Tuhan tidak selamanya dapat bertahan. Ada bisikan iblis yang membuat kita bisa saja lupa diri
Oleh Florence Elisabet Christine Pasaribu 21 September 2022
1. Melewati ujian maka kasih itu akan menjadi kekuatan untuk kita mengikut Tuhan dan mendak godaan si jahat
Oleh jasper jovin kusuma21 September 2022
Kasih yang sejati kepada Tuhan itu harus diuji dan ketika sudah melewati ujian, maka kasih itu akan menjadi kekuatan untuk kita mengikut Tuhan dan menolak godaan si jahat.
Oleh Keiko Arcelia T.21 September 2022
1. karena jika kasih kita diuji maka kasih kita kepada Tuhan akan menjadi lebih kuat.
Oleh Katrina Alicia Ng21 September 2022
Karena ketika kita sudah melewati ujian itu, maka kasih itu akan menjadi kekuatan untuk kita mengikut Tuhan dan menolak godaan si jahat.
Oleh Emily Lim21 September 2022
Melewati ujian,maka kasih itu akan menjadi kekuatan untuk kita mengikut Tuhan dan mendak godaan si jahat
Oleh Ryn Christini Sitardja21 September 2022
Ketika kita sudah melewati ujian maka kasih itu menjadi kuat untuk kita mengikut Tuhan dan menolak godaan si jahat
Oleh Samuel Christiano Sihombing21 September 2022
melewati ujian maka kasih itu akan menjadi kekuatan untuk kita mengikut Tuhan dan menolak godaan si jahat.
Oleh maxwell alexander gunawan21 September 2022
ketika kita melewati ujian maka kasih itu akan menjadi kekuatan untuk mengikut Tuhan dan men menolak godaan si jahat
Oleh Winona Quintanilla Belicia21 September 2022
Karena ketika kita melewati ujian itu maka kasih itu menjadi semakin kuat untuk kita mengikuti Tuhan Yesus dan menolak godaan iblis
Oleh Kenzie Abrian Thedy21 September 2022
Karena jika kita melewatkan ujian maka kasih kita kepada tuhan makin erat dan kita akan menolak godaan iblis
Oleh rafael rusli21 September 2022
melewati ujian maka kasih itu akan menjadi kekuatan untuk kita mengikut Tuhan dan menolak godaan si jahat
Oleh rafael rusli21 September 2022
melewati ujian maka kasih itu akan menjadi kekuatan untuk kita mengikut Tuhan dan menolak godaan si jahat
Oleh steven gerald pasaribu21 September 2022
Kasih yang sejati kepada Tuhan itu harus diuji dan ketika sudah melewati ujian, maka kasih itu akan menjadi kekuatan untuk kita mengikut Tuhan dan menolak godaan si jahat.